Glenn Prasetya seorang fotografer profesional dipilih  untuk berkreasi di  konten L’Oreal Paris

NKRISATU.COM. Jakarta 22 Mei 2023

 

Glenn Prasetya seorang fotografer profesional dipilih  untuk berkreasi di  konten L’Oreal Paris kembali ke festival film Cannes 2023 bersama Cinta Laura dan Putri Marino.

Glenn di tunjuk untuk ajang  acara ini yang kedua kalinya,  yang pertama 10 tahun yang lalu L’Oreal Paris Indonesia waktu itu yang  membawakan bintangnya Maudy Koesnaedi di Country festival,  dan pada waktu itu ikut mendokumentasikan juga, lalu  10 tahun  kemudian yakni saat ini ikut membawakan Cynthia Laura dan Mirano dan memang artisnya selalu berganti,  ini yang ketiga kalinya adalah Cinta Laura dan Marino.

Subscribe ya gaess

L’Oreal Paris produk ini sudah ada di seluruh dunia, dan  tanggal 24 malam kami akan berangkat bersama 14 orang tim  kami
Termasuk Cinta Laura dan semua para make up artis, juga Fotografer dan tanggal 24 Maret kami sudah ada di Paris bersama para stylist.

Kami menggeluti fotografi sudah lebih dari 14 tahun dan bekerja dengan L’oreal Paris sudah lebih dari 10 tahun dan kami memang fotografer beauty. Untuk target kedepannya akan menciptakan kolaborasi dengan para selebritis lebih banyak lagi kebetulan kantor kami ada di Pesanggrahan Bintaro, begitu mengakhiri pembicaraan dengan awak media.(RedChris)

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*